Assalamualikum
Kali ini saya akan berbagi informasi terkait LPTK PPG
perlu di ketahui bagi yang sudah lolos seleksi dan administrasi selanjutnya harus banyak memantau website https://ppg.kemdikbud.go.id/ untuk mendapatkan informasi ter UPDATE, informasi yang penting akan di update di link tersebut.
Bagi yang sedang melakukan pemberkasan di harapkan untuk selalu memantau LPTK masing-masing kampus di akses https://ppg.kemdikbud.go.id/lptk/